Aia Tajun ( Air Terjun ) Gadih Ranti ini terletak di perbatasan Jorong Dama Gadang dengan Jorong Arikia Nagari Tanjung Sani Kecamatan Tanjung Raya Kabupaten Agam. Untuk bisa sampai kesana kita harus melewati jalan dari Lubuak Sao, sekitar 56 Km dari Kota Bukittinggi atau 11 Km dari Lubuk Basung Ibu Kota Kabupaten Agam.
Berada di ketinggian ± 900 mdpl pada posisi kira-kira 100.190849 BT dan 0.308647 LS air terjun dengan ketinggian ± 45 Meter ini memang sangat eksotis. Disamping dua air terjun yang meniupkan titik-titik embun, disamping sebelah kiri terdapat pula beberapa air terjun kecil sehingga menambah indah nya pesona Aia Tajun “Gadih Ranti” ini.
Suasana sejuk dan udara dingin sangat cocok untuk melepas kepenatan dan lebih indah lagi jika berkunjung kesini pada jam 14.00-16.00 WIB, dimana sekali-sekali kita kan melihat bias pelangi pada titik-titik embun dari air terjun ini akibat pantulan matahari dari sebelah barat nya.
Fhoto Lain dari Air Terjun Gadih Ranti dapat Dilihat Disini
Peta Lokasi Air Terjun Gadih Ranti tersebut dapat dilihat Di Bawah ini :
View Lokasi Aia Tajun (Air Terjun) Gadih Ranti in a larger map
Ranah Maninjau
Berada di ketinggian ± 900 mdpl pada posisi kira-kira 100.190849 BT dan 0.308647 LS air terjun dengan ketinggian ± 45 Meter ini memang sangat eksotis. Disamping dua air terjun yang meniupkan titik-titik embun, disamping sebelah kiri terdapat pula beberapa air terjun kecil sehingga menambah indah nya pesona Aia Tajun “Gadih Ranti” ini.
Suasana sejuk dan udara dingin sangat cocok untuk melepas kepenatan dan lebih indah lagi jika berkunjung kesini pada jam 14.00-16.00 WIB, dimana sekali-sekali kita kan melihat bias pelangi pada titik-titik embun dari air terjun ini akibat pantulan matahari dari sebelah barat nya.
Fhoto Lain dari Air Terjun Gadih Ranti dapat Dilihat Disini
Peta Lokasi Air Terjun Gadih Ranti tersebut dapat dilihat Di Bawah ini :
View Lokasi Aia Tajun (Air Terjun) Gadih Ranti in a larger map
Ranah Maninjau
Anda baru saja membaca artikel yang berkategori Wisata
dengan judul Aia Tajun Gadih Ranti. Anda bisa bookmark halaman ini dengan URL https://ranah-maninjau.blogspot.com/2012/09/aia-tajun-gadih-ranti.html. Terima kasih!
Ditulis oleh:
Unknown - 19 September 2012
Belum ada komentar untuk "Aia Tajun Gadih Ranti"
Posting Komentar
Silahkan Tinggalkan Komentar Anda, Terima Kasih...